Jumat, 10 Juni 2011

Free UnRAR – Extract File RAR Melalui Ponsel Symbian

Biasanya file yang didownload di suatu blog, dikemas dalam bentuk ".zip" ataupun ".rar" dan membutuhkan software/aplikasi khusus di ponsel anda untuk membuka file dalam kemasan zip ataupun rar tersebut.Walaupun bisa juga di buka secara online disitus www.wobzip.org. Tapi bila sobat ingin membukanya secara offline melalui ponsel, gunakan saja aplikasi "Free Unrar"...aplikasi yang berfungsi Extract file seperti yang telah kami sebutkan tadi, yaitu membuka file yang dikemas "rar" (untuk membuka zip, ada aplikasi khusus yang lain untuk itu yang akan kami share juga nantinya). Selain itu, fungsi lain dari aplikasi "Free Unrar" ini adalah untuk mengemas file yang ingin anda kumpulkan menjadi satu file kemasan berekstensi ".rar", misalnya : sobat ingin membagi file lagu dalam bentuk file ".mp3" berikut dengan liriknya dalam bentuk file ".txt", maka kemas/gabungkan saja menjadi satu file ".rar" menggunakan aplikasi "Free Unrar" ini....Selain membuka dan mengumpulkan file menjadi satu ber ekstensi ".rar", ukuran byte file yang dikompress menjadi ".rar" akan menjadi lebih ringan dan berkurang walaupun ukuran file dalam kemasan tetap seperti sebelumnya....

0 komentar:

Posting Komentar